CEGAH COVID-19 BRIMOB LAKUKAN PENYEMPROTAN DESINFEKTAN Palembang – Sebagai Upaya Preventif Penyebaran COVID-19 Pada hari ini Senin 9/01 pukul 10.00 WIB Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Sumsel lakukan penyemprotan Desinfektan di Lingkungan Kota Palembang, kegiatan ini dilaksanakan sebagai wujud Mecegah Tersebarnya Virus penyebaran covid-19. Danyon Batalyon A Pelopor Kompol H. Amin Hanafi, S.H. menyampaikan banyak terimakasih kepada Masyarakat dan Anggota Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Sumsel yang telah Bekerja Dengan Semangat dan Memberi Himbauan Kepada Masyarakat Agar Kita Semua Terhindar Dari Virus Tersebut penyemprotan desinfektan Akan Selalu Kita Laksanakan di Seputaran Kota Palembang, “Kami mengucapkan terimakasih kepada teman teman Masyakat yang dalam pagi hari ini Dengan Menerima Arahan Kita dan Bersama-Sama Memakai Masker, Mencuci Tangan dan Menajga Jarak atas atensinya yang berkaitan dengan pencegahan penyebaran Covid-19 khususnya di Luar Maupun di Lingkungan Masyarakat, mudah mudahan hal ini bisa berkelanjutan karena kita berharap Covid_19 bisa segera hilang.
“Kami juga melakukan patroli rutin di rumah warga yang ada di Kecamatan Sukarami dan Yang Lainya. Kami langsung mengimbau warga agar lebih taat protokol kesehatan dengan selalu mengenakan masker saat keluar rumah,” jelas Kompol H. Amin Hanafi, S.H.,
(Yuli)